03.51

TRIK FACEBOOK

Cara Cepat Unduh Album Foto

Fitur Photos di FACEBOOK menyimpan ribuan foto-foto saudara dan kolega Anda. Mengunduh sekian banyak Koleksi foto itu bukan perkara mudah. Apa lagi bila koneksi Internet tak mendukung.

Coba gunakan Add-on Firefox: Facebook Photo Album Downloader (FacePad). Dengan Memakai FacePad Anda dapat mengunduh satu album foto sekaligus tanpa perlu repot membuka foto satu per satu lalu menyimpannya scara manual. Cara memanfaatkan aplikasi ini:

  1. Kunjungi https://addons.mozilla.org/en-US/firefox/addon/8442 lalu pilih link Add to Firefox
  2. Saat muncul konfirmasi, Klik [Install Now].
  3. Tunggu hingga proses pengunduhan dan instalasi selesai. Bila sudah, buka Facebook.com dan login ke akun Facebook anda.
  4. Masuklah kedalam halaman foto orang yang dituju.
  5. Klik kanan di atas album (bukan foto), lalu pilih [Download with FacePad].
  6. Saat muncul jendela konfirmasi, konfirmasikan saja pengunduhan anda.
  7. Jendela pengunduhan Firefox akan muncul. Tunggu saja sampai selesai.
  8. Setelah seluruhnya selesai diunduh, klik kanan pada jendela download Firefox dan pilih [Open Containing folder].
SELAMAT MENCOBA !!!!



UBAH TAMPILAN FACEBOOK

Kalau Anda bosan dengan tampilan standart Facebook, gunakan salah satu dari dua trik berikut untuk mengubah warna Facebook:
  1. Dengan Userstyles.org
  • Jalankan Browser Mozilla Firefox lalu kunjungi https://addons.mozilla.org/en-US/firefox/addon/2108.
  • Klik add to Firefox. Saat muncul konfirmasi klik [Install Now], dan tunggu hingga instalasi selesai.
  • Setelah itu, restart dan kunjungi situs http://userstyles.org/styles/site/facebook.com.
  • Klik tombol Load into stylish pada desain pilihan anda.
  • Simpan dan refresh facebook anda.
2. Dengan Yontoo.com
  • Kunjungi situs http://www.Yontoo.com/DownloadFFClient.aspx dan pilih start Installation.
  • Pilih start install, lalu pilih Install Now dijendela Software Installation.
  • Tunggulah hingga Installasi selesai. Setelah itu restart Firefox.
  • Pasang aplikasi PageRage dari Facebook di alamat http://apps.facebook.com/pagerage/.
  • Pilih tampilan yang diinginkan lalu lihat perubahannya pada profil anda.